-->

Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan utama destop

Iklan Utama

Indeks Berita

Tag Terpopuler

Pemdes Palangsari, Gelar Vaksinasi Dosis 2 Sinovak

Minggu, 06 Februari 2022 | 08:08 WIB Last Updated 2022-07-20T11:20:15Z
Vaksinasi tahap 2, sinovac, desa Palangsari kecamatan Puspo.

Pasuruan -  Ditengah merebahnya varian baru jenis Unicron, Pemerintah Desa (Pemdes) Palangsari  Kecamatan Puspo Kabupaten Pasuruan, menggelar Vaksinasi Dosis 2 Jenis sebanyak 400 vial. Sabtu (6/2/2022).

Dimana acara kegiatan tersebut, warga  desa Palangsari antusias mengikuti pemberian vaksin yang di gelar oleh Pemdes Palangsari di balai desa dan ditinjau langsung oleh Kapolsek Puspo  AKP Saiful Anam. 

Menurut Kepala Desa (kades) Palangsari, Ismail, menjelaskan, kalau kegiatan pemberian vaksinasi tahap 2  jenis Sinovak ini, sebagai upaya untuk mencegah penyebaran varian baru jenis Unicron yang saat ini sudah merebah. 

" Dengan adanya pemberian Vaksinasi ini,  masyarakat desa Palangsari diharapkan mempunyai imun tubuh yang kebal", tuturnya. 

Sementara menurut, AKP Saiful Anam, menjelaskan, adanya kegiatan pemberian vaksinasi Dosis 2 ini, tidak lain hanya untuk meningkatkan imunitas dan kekebalan tubuh agar tidak mudah terserang virus, apalagi saat ini sudah muncul varian baru jenis Unicron, dan diharuskan senantiasa waspada serta mengantisipasi untuk meminimalisir penyebaran virus tersebut. 

" Dengan adanya munculnya varian baru ini, saya berharap kepada semua masyarakat khususnya di Kecamatan Puspo, apabila ada kegiatan pemberian vaksin di desa untuk selalu antusias", jelasnya. (Toy/Son/Muh) 
×
Berita Terbaru Update