Foto: Said/potretwarta |
Pasuruan - pemerintah desa pungging salurkan bantuan langsung tunai (BLT) Dana Desa DD tahap tiga tahun 2021. Kegiatan ini di laksanakan di kantor Desa pungging kecamatan tutur kabupaten pasuruan, jum'at (7/5/2021).
Sugeng wahyudi, selaku kepala Desa pungging menjelaskan penyaluran BLT -DF tahap tiga ini di serahkan kepda seluruh warga yang benar- benar membutuhkan dan yang terdampak akibat covid -19 sesuai sesuai dengan rogram pemerintah .
" Pada saat ini BLT DD kami mewakili pemerintah menyalurkan kewarga yang benar-benar membutuhkan apalagi mau menyambut hari raya idul fitri sekarang ini ", tutur kades Sugeng .
Dalam acara ini di bagiakan sebanyak 60 kepala keluarga (KK) penerima, yang sebelnya sudah di seleksi di masing-maaing dusun oleh RT RW yang bersangkutan biar tepat sasaran dan tidak ada kecburuan sosial di masyarakat.
Acara tersebut di hadiri, Sekcam Kecamatan Tutur, Fahrur Rozi, Babinkamtibmas Aiptu Setio, dan jajaran pemerintahan desa. (Sa)